Powered By Blogger

Rabu, 21 September 2011

Astrapia Arfak, Burung Dewata Ekor Panjang, Astrapia nigra


Astrapia Arfak/Burung Dewata Ekor Panjang, Astrapia nigra
Panjang jantan dewasa sekitar 76 cm termasuk bulu ekor. Bagian kepala berwarna biru kehitaman, bagian pipi berwarna biru terang. Tengkuk berbentuk mantel berwarna hijau kekuningan. Dada bagian atas berwarna hitam beludru dengan berbatasan warna-warni. Bentuk sayap dan ekor besar lurus berwarna hitam keunguan.
Betina dewasa memiliki kepala berwarna hitam dan bulu coklat kehitaman dengan kemilau warna-warni biru pada bagian tengkuk.

Klasifikasi ilmiah
Kerajaan           : Animalia
Filum                : Chordata
Kelas                : Aves
Ordo                 : Passeriformes
Famili               : Paradisaeidae
Genus               : Astrapia
Spesies             : Astrapia nigra
Nama Binomial  : Astrapia Arfak

Tidak ada komentar:

Posting Komentar